Make Your Life Is Simple

Rabu, 31 Desember 2014

Cara Menghilangkan Tanda Panah Arrow Shortcut Icon Desktop

Rabu, Desember 31, 2014

Pada kesempatan kali ini saya share tips ringan bagaimana menghilangkan atau mengedit tanda panah (arrow) shortcut icon di desktop windows, simple memang tapi kadang kurang sreg aja jika ada tanda panah nya seperti itu, hehe.

Banyak jalan menuju Roma, seperti halnya menghilangkan tanda panah arrow pada shortcut ini, kita bisa dengan cara manual via registry atau menggunakan aplikasi, disini saya akan share menggunakan aplikasi, lebih cepat dan mudah tidak perlu restart pc segala, hehe.
No arrow shortcut
Caranya cukup mudah, anda tinggal jalankan aplikasi, dan pilih yang “No Arrow”. Klik OK dan .. taraaa.. hehehe.


Sumber : www.remo-xp.com

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

0 Komentar:

Posting Komentar

 

© 2013 WONG NDESO. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top